Pete Ternyata Berkhasiat Luar Biasa

Khasiat Pete

pete
Buah Pete
Pete merupakan buah yang memiliki bau tidak sedap, berbentuk bulat pipih berwarna hijau. kenapa pete memiliki bau tidak sedap? itu karena asam amino yang terkandung di dalam biji pete yang mengandung unsur sulfur . Tidak semua orang menyukai buah ini karena baunya yang tidak sedap . padahal buah pete ini memiliki khasiat yang banyak dan luar biasa .




Kandungan Gizi yang terkandung pada Pete :
  •         Protein
  •         Sukrosa
  •         Fruktusa
  •         Glukosa
  •         Kalsium
  •         Zat Besi
  •         Lemak 
  •         Fosfor
  •         Mimosin
  •         Leukanin
  •         Vitamin A
  •         Vitamin B1
  •         Vitamin C


 Manfaat Buah pete untuk Mengobati Penyakit :


1. Depresi 
Menurut survei yang dilakukan oleh MIND diantara pasien penderita depresi , banyak orang merasa lebih baik setelah makan pete. Hal ini terjadi karena pete mengandung tryptophan , sejenis protein yang diubah tubuh menjadi serotonin. Inilah yang akan membuat relax , memperbaiki mood dan secara umum membuat seseorang lebih bahagia.

2. PMS (premenstrual syndrome)
Jika mengalami PMS saat ' tamu ' datang , kamu ga perlu minum pil ini ataupun itu , cukup atasi dengan makan pete. Vitamin B6 yang dikandung pete mengatur kadar gula darah , yang dapat membantu mood.

3. Anemia 

Dengan kandungan zat besi yang tinggi , pete dapat menstimulasi produksi sel darah merah dan membantu
apabila terjadi anemia.

4. Tekanan darah tinggi   
Buah tropis unik ini sangat tinggi kalium , tetapi rendah garam , sehingga sangat sempurna untuk memerangi tekanan darah. Begitu tingginya , sehingga FDA Amerika mengizinkan perkebunan pete untuk melakukan klaim resmi mengenai kemampuan buah ini untuk menurunkan resiko tekanan darah dan stroke.

5. Kemampuan otak
200 siswa di Twickenham (Middlesex) tertolong dengan mudah melalui ujian pada tahun ini karena memakan pete pada saat sarapan , istirahat , dan makan siang. Riset telah membuktikan bahwa buah dengan kandungan kalium tinggi dapat membantu belajar dengan membantu siswa semakin waspada.

6. Sembelit
Karena kandungan serat yang tinggi , maka pete akan
mempermudah menormalkan kembali aksi pencernaan ,
membantu mengatasi permasalahan ini tanpa harus
kembali ke laksativ..

7. Obat mabuk
Salah satu cara paling cepat untuk menyembuhkan
"penyakit" mabuk adalah milkshake pete , yang
dimaniskan dengan madu. Pete akan membantu menenangkan
perut dan dengan bantuan madu akan meningkatkan kadar
gula darah yang jatuh , sedangkan susu akan menenangkan
dan kembali memperbaiki kadar cairan dalam tubuh.

8. Kekenyangan
Pete memiliki efek antasid pada tubuh , sehingga bila
dada anda terasa panas akibat kebanyakan makan ,
cobalah makan pete untuk mengurangi sakitnya.

9. Mual di pagi hari

Makan pete diantara jam makan akan menolong
mempertahankan kadar gula dan menghindari muntah.

10. Gigitan nyamuk
Sebelum anda meraih krim gigitan nyamuk , coba untuk
menggosok daerah yang terkena gigitan dengan bagian
dalam kulit pete. Banyak orang berhasil mengatasi rasa
gatal dan bengkak dengan cara ini.

11. Untuk saraf
Pete mengandung vitamin V dalam jumlah besar , sehingga
akan membantu menenangkan sistem saraf.

12. Kegemukan
Penelitian di Institute of Psychology Austria
menemukan bahwa tekanan pada saat kerja menyebabkan
orang sering meraih makanan yang menenangkan seperti
coklat dan keripik. Dengan melihat kepada 5.000 pasien
di rumah sakit , peneliti menemukan bahwa kebanyakan
orang mejadi gemuk karena tekanan kerja yang tinggi.
Laporan menyimpulkan bahwa , untuk menghindari nafsu
memakan makanan karena panik , kita butuh mengendalikan
kadar gula dalam darah dengan ngemil makanan tinggi
karbohidrat setiap dua jam untuk mempertahankan
kadarnya tetap.

13. Luka lambung
Pete digunakan sebagai makanan untuk merawat
pencernaan karena texturnya yang lembut dan halus.
Buah ini adalah satu-satunya buah mentah yang dapat
dimakan tanpa menyebabkan stress dalam beberapa kasus
yang parah. Buah ini juga mampu menetralkan asam
lambung dan mengurangi iritasi dengan melapisi
permukaan dalam lambung.

14. Mengatur suhu tubuh
Banyak budaya lain yang melihat pete sebagai buah
' dingin ' yang mampu menurunkan suhu tubuh dan emosi
ibu yang menanti kelahiran anaknya. Di Belanda
misalnya , ibu hamil akan makan pete untuk meyakinkan
agar si bayi lahir dengan suhu tidak tinggi.

Seasonal Affective Disorder (SAD) (penyakit emosional
yang kacau)
Pete dapat membantu penderitas SAD kerena mengandung
pendorong mood alami , tryptophan.

15. Merokok
Pete dapat menolong orang yang ingin berhenti merokok.
Vitamin B6 dan B12 yang dikandungnya , bersama dengan
kalium dan magnesium , membantu tubuh cepat sembuh dari
efek penghentian nikotin.

16. Caplak 

Mereka yang suka berpaling pada pengobatan alami akan
berani bersumpah , jika kamu ingin mematikan caplak ,
maka ambil sepotong pete , dan letakkan di caplak itu.
Tetap pertahankan pete itu dengan menggunakan plester!

17. Stroke
Menurut riset dalam "The New England Journal of
Medicine , " makan pete sebagai bagian dari makanan
sehari-hari akan menurunkan resiko kematian karena
stroke sampai 40%.
 

18. Stress
Kalium adalah mineral penting , yang membantu untuk
menormalkan detak jantung , mengirim oksigen ke otak
dan mengatur keseimbangan cairan tubuh. Ketika kita
stress , kecepatan metabolisme kita akan meningkat ,
sehingga akan mengurangi kadar kalium dalam tubuh. Hal
ini dapat diseimbangkan lagi dengan bantuan makan
petai yang tinggi kalium.

PERINGATAN !!

   Seperti halnya buah yang lainya selain memiliki manfaat buah ini juga memiliki kekurangan, yaitu bagi penderita ginjal sebaiknya tidak mengkonsumsi buah ini . hal ini karena pete mengandung banyak asam amino yang menyebabkan bau tidak sedap pada urine. karena asam amino kaya akan unsur Nitrogen dan unsur Sulfur yang akan diubah menjadi Amoniak (NH3) dan hidrogen sulfida (H2S)(yang menyebabkan kentut bau).
    Seperti yang kita ketahui asam amino ini merupakan komponen penting dalam penyusunan protein. Tetapi bila dalam jumlah banyak maka akan dibuang melalui ginjal dan akibatnya protein yang berat molekulnya besar akan merusak jaringan pada ginjal dan akibatnya akan di temukan protein dalam urine. Gejala ini dinamakan proteinuria.
    Sedangkan manfaat petai bagi ginjal juga ada, karena petai ini juga mengandung anti oksidan yang baik. Dan kita tahu bahwa yang berfungsi untuk membersihkan darah adalah hatidan ginjal. Sedangkan darah kita akibat lingkungan yang kotor/ makanan yang tidak sehat banyak sekali mengandung radikal bebas. Dan untuk menangkal radikal bebas dibutuhkan antioksidan. Selain itu, karena petai mengandung asam amino salah satunya adalah triptofan. Dalam tubuh akan diubah menjadi serotonin yang akan menurunkan tingkat stres dan akan membuat diri lebih tenang.

Demikian tentang Buah Pete yang Berkhasiat Luar Biasa semoga bermanfaat untuk anda.
Jangan lupa untuk share agar bisa bermanfaat untuk orang lain juga.
Terima kasih . :)










0 komentar:

Post a Comment

Pete Ternyata Berkhasiat Luar Biasa